Penginapan Murah di Jogja

 

Kota Jogja menjadi salah satu daerah tujuan wisata paling ikonik di Indonesia. Tidak sedikit destinasi wisata yang bisa dikunjungi dan dinikmati keindahannya. Jogja tak pernah kehabisan tempat wisata baru. Mulai dari pantai, gardu pandang, hutan dan wilayah perbukitan adalah deretan tempat wisata Jogja terbaru yang patut untuk anda kunjungi.

Jogja juga merupakan destinasi liburan yang masih ramah dengan budget traveler dengan banyaknya tempat makan yang sangat ramah di kantong!

Jika kita berlibur ke Jogja, tak cukup sehari dua hari, wisatawan akan merasa senang untuk liburan berhari-hari di sini. Apalagi penginapan murah di Jogja 50 ribu relatif murah-murah.

 

Inilah daftar 6 Penginapan murah di jogja 50 ribu

 

1. Penginapan Murah Bhumi Hostel

Bhumi hostel ini menyajikan penginapan dengan nuasna bagai rumah sendiri dimana para pengunjung bisa bercengkrama dengan teman-teman lainnya bagai dirumah sendiri.

Sangat cocok untuk anda yang senang backpacker-an dengan jiwa petualang dan social. Anda bisa menikmati WIfi gratis dan sarapan pagi disini, anda juga mendapat peralatan mandi.

Lokasinya cukup strategis, hanya berjarak 2 KM dari Kebun Gembira Loka. Harga sewa kamar berada di kisaran Rp 50 ribu hingga Rp 85 ribu saja.

Alamat: Jl. Raden Ronggo No.14, Prenggan, Kec. Kotagede, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55172

 

2. Penginapan Murah ViaVia GuestHouse

ViaVia Guesthouse ini memiliki konsep menaik dari setiap kamarnya, yang mana setiap kamar diberi nama-nama pulau yang ada di Indonesia seperti Kamar Sumatera, Kamar Jawa, Kamar Maluku, Kamar Bali, dan lain sebagainya.

Selain itu, karena lokasinya yang cukup strategis dan berada di kawasan padat wisatawan. Anda bisa menikmati malam hari sambil nongkrong dan mendengarkan live music di bar dan café sekitar.

Harga sewa tiap kamarnya berada di kisaran harga Rp 60 ribu hingga Rp 100 ribu saja.

Alamat: Prawirotaman 1 Gn, Gg. Batik Gringsing No.514A, Brontokusuman, Mergangsan, Yogyakarta City, Special Region of Yogyakarta 55153

 

3. Penginapan Murah Omah Heritage

Jika anda senang dengan rumah atau penginapan yang memiliki konsep kuno, anda wajib menginap di penginapan ini jika liburan di kota Jogja nanti. Penginapan dengan model kuno ini sangat menarik untuk anda coba, sekalian berfoto di berbagai spot menarik untuk dibagikan di media social.

Harga sewa kamar di penginapan omah heritage ini berada di kisaran Rp 66 ribu.

Alamat: Jl Jayaningpranan No 10, RT 24 RW 06 , Gunungketur, Pakualaman, Pakualaman, 55166 Yogyakarta,

 

4. Penginapan Murah Santai sini Hostel

Untuk pilihan menginap dilokasi yang strategis, anda bisa mengandalkan Santai Sini Hosetl yang berada dekat dengan benteng Vredeburg, Museum SOnobudoyo, dan Istana Kepresidenan Yogyakarta ini.

Selain itu, fasilitas yang ditawarkan cukup lengkap meliputi kamar mandi bersama dengan pancuran, taman, hingga lounge bersama. Disini juga anda bisa menggunakan dapur dengan leluasa. Anda juga bisa bebas internetan menggunakan Wifi yang disediakan dengan Gratis.

Kebersihan disini tergaja, kamarnya luas dan desainnya modern menjadikan tempat ini nyaman untuk anda. Harga kamar disini berada di kisaran Rp 90 ribu per malam jika dipesan melalui aplikasi booking.

Alamat: Jl. Sidoluhur, Keparakan, Kec. Mergangsan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55152

 

5. Penginapan Murah Sae Sae Hostel

Nah, jika anda ingin menginap di kawasan pusat kota agar lebih mudah menjalajah ke berbagai tempat menarik di Jogja, anda bisa memilih penginapan ini karena dekat dengan Taman Pintar, kraton Jogja, dan bandara adisucipto.

Kamar bersih dan nyaman dengan fasilitas berupa AC dan kipas angina yang terdapat di setiap kamar. Anda juga bisa menikmati Wifi gratis. Anda juga bisa menitipkan barang berharga di penitipan bagasi dan loker.

Harga sewa kamar disini berada di kisaran RP 95 ribu per malam, dipesan melalui aplikasi booking.

Alamat: Jl. Ngadinegaran MJ III Gang Cempaka No.46, Mantrijeron, Kec. Mantrijeron, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta 55141

 

6. Penginapan Murah Baituna Syariah

Jika anda ingin menyewa sebuah rumah karena berlibur bersama rombongan keluarga, teman-teman, atau kantor maka anda bisa memilih baituna syariah. Anda bisa menyewa guest house di berbagai titik di kota Jogja yang bisa anda sesuaikan dengan lokasi wisata atau keperluan lainnya.

 

  • Baituna Syariah Big Giwangan

Kapasitas 24 orang, dengan 6 kamar tidur.

Fasilitas

  • AC/fan
  • TV LCD
  • Kulkas
  • Dispenser
  • Kamar mandi dalam rumah
  • Dapur dan pelaratan memasak
  • Garasi

Biaya sewa untuk Penginapan Murah ini adalah :

  • 1.200.000 untuk Weekday = Rp. 50.000 per orang per malam
  • 1.500.000 untuk Weekend = Rp. 62.500 per orang per malam

Alamat: Dusun Krobokan, Desa Tamanan, Kecamatan Banguntapan, Bantul, Yogyakarta.

 

  • Baituna Syariah Big Kotagede

Kapasitas 15 orang, maksimum 30 orang dengan extra bed, dilengkapi dengan 6 kamar tidur

Fasilitas

  • AC/fan
  • TV LCD
  • Kulkas
  • Dispenser
  • WiFi
  • Kamar mandi dalam rumah
  • Dapur dan pelaratan memasak
  • Garasi

Biaya sewa untuk Penginapan Murah ini adalah :

  • 750.000 untuk Weekday = Rp. 50.000 per orang per malam
  • 900.000 untuk Weekend = Rp. 60.000 per orang per malam

Alamat: Jl. Garuda No.58, Plumbon, Banguntapan, Kec. Banguntapan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55198.

 

  • Baituna Syariah Giwangan Rumah Megah

Kapasitas 15 orang dilengkapi dengan 4 kamar tidur

Fasilitas

  • AC/fan
  • TV LCD
  • Kulkas
  • Dispenser
  • Kamar mandi dalam rumah
  • Dapur dan pelaratan memasak
  • Garasi

Biaya sewa per malamnya

  • Rp 800.000 untuk Weekday = Rp. 54.000 per orang per malam
  • Rp 900.000 untuk Weekend = Rp. 60.000 per orang per malam

Alamat: Dusun Krobokan, Desa Tamanan, Kecamatan Banguntapan, Bantul, Yogyakarta.

 

  • Baituna Mid Giwangan

Kapasitas 8 orang dilengkapi dengan 2 kamar tidur

Fasilitas

  • AC/fan
  • TV LCD
  • Kulkas
  • Dispenser
  • Kamar mandi dalam rumah
  • Dapur dan pelaratan memasak
  • Garasi

Harga sewa per malamnya

  • Rp 500.000 untuk Weekday = Rp. 62.500 per orang per malam
  • Rp 600.000 untuk Weekend = Rp. 75.000 per orang per malam

Alamat:  Dusun Donoloyo, Desa Tamanan, Kecamatan Banguntapan, Bantul, Yogyakarta.

  • Baituna Syariah 4

Kapasitas 12 orang dilengkapi dengan 4 kamar tidur

Fasilitas

  • AC/fan
  • TV LCD
  • Kulkas
  • Dispenser
  • Kamar mandi dalam rumah
  • Dapur dan pelaratan memasak
  • Garasi

Biaya sewa per malamnya

  • Rp 500.000 untuk Weekday = Rp. 42.000 per orang per malam
  • Rp 600.000 untuk Weekend = Rp. 50.000 per orang per malam

Alamat: Perumahan Nirwana 2, tepatnya di Dusun Krobokan, Desa Tamanan, Kecamatan Banguntapan, Bantul, Yogyakarta.

 

  • Baituna Big Seturan

Kapasitas 10 – 15 orang dilengkapi dengan 3 kamar tidur

Fasilitas

  • AC/fan
  • TV LCD
  • Kulkas
  • Dispenser
  • WiFi
  • Kamar mandi dalam rumah
  • Dapur dan pelaratan memasak
  • Garasi

Biaya per malam

  • 750.000 untuk Weekday = Rp. 50.000 s/d 75.000 per orang per malam
  • 900.000 untuk Weekend = Rp. 60.000 s/d 85.000 per orang per malam

Alamat: Jl. Perumnas Seturan No.12, Sleman, DI Yogyakarta.

 

  • Baituna Gold Jakal

Kapasitas 18 orang dilengkapi dengan 5 kamar tidur

Fasilitas

  • AC/fan
  • TV LCD
  • Kulkas
  • Dispenser
  • WiFi
  • Kamar mandi dalam rumah
  • Dapur dan pelaratan memasak
  • Garasi

Biaya per malam

  • 1.250.000 untuk Weekday = Rp. 70.000 per orang per malam
  • 1.400.000 untuk Weekend = Rp. 78.000 per orang per malam

Alamat:  Jl. Kaliurang km 8.5. Jl. Damai no.10, Sleman, DI Yogyakarta.

Nah, itulah 6 penginapan murah di Jogja 50 ribu dengan fasilitas yang bisa membuat anda nyeman selama liburan.

 

 

 

6 Penginapan murah di Jogja 50 ribu