14 Tips Menjalankan Usaha Depot Air Minum Isi Ulang Depot Air Minum adalah sebuah bisnis atau usaha yang melakukan proses pengolahan air baku menjadi air minum untuk menjual langsung kepada konsumen untuk dikonsumsi. Begitu pula dengan depot air isi ulang.